Jembatan Suramadu, Jembatan Terpanjang di Indonesia dengan Panjang 5,4 Km - Renang dan Wisata

Tentang Dunia Renang dan Wisata

Minggu, 21 April 2024

Jembatan Suramadu, Jembatan Terpanjang di Indonesia dengan Panjang 5,4 Km


Indonesia memiliki jembatan terpanjang yaitu jembatan Suramadu. Jembatan ini menghubungkan antara pulau Jawa (di Surabaya) dan pulau Madura.

Jembatan Suramadu (Surabaya Madura) dibangun diatas selat Madura. Jembatan ini dibangun tahun 2003, kemudian selesai di tahun 2009. Butuh waktu 6 tahun untuk menyelesaikan pembangunan jembatan.

Panjang jembatan Suramadu adalah 5.438 meter dan lebar 30 meter kini menjadi jembatan terpanjang di Indonesia. Jembatan Suramadu digunakan sebagai jalur penghubung kendaraan antara Surabaya dan Pulau Madura.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar